Bank Dunia: Depresiasi Rupiah 10%, Defisit Anggaran akan Naik 0,3-0,4%

World Bank: Rupiah Depreciates by 10%, Budget Deficit will Climb by 0.3-0.4%

Reporter : Gatot Priyantono
Editor : Cahyani Harzi
Translator : Dhelia Gani


Bank Dunia: Depresiasi Rupiah 10%, Defisit Anggaran akan Naik 0,3-0,4%
Ilustrasi: chanakyavatar.wordpress.com

Jakarta (B2B) - Bank Dunia memperkirakan defisit anggaran Indonesia akan mencapai 2,5% dari PDB, lebih tinggi dari APBNP 2013 sebesar 2,38% PDB atau Rp224,2 triliun.

Pemerintah tetap optimistis defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara Perubahan (APBNP) 2013 akan berada di kisaran 2,3% -2,4% dari Produk Domestik Bruto (PDB), lebih rendah dibandingkan dengan perkiraan Bank Dunia.

Tingginya defisit anggaran ini karena depresiasi nilai tukar rupiah. Menurut kajian Bank Dunia setiap rupiah terdepresiasi 10%, maka defisit anggaran akan naik sekitar 0,3-0,4 percentage point, karena naiknya belanja subsidi.

Jakarta (B2B) - World Bank predicted Indonesia’s budget deficit will reach 2.5 percent of GDP, higher than 2013 APBN-P’s 2.38 percent of GDP or Rp 224.2 trillion (US$ 18.4 billion).

The government remains optimistic that deficit in Revised 2013 State Budget (APBN-P) will stand at 2.3-2.4 percent of gross domestic product (GDP), lower than World Bank’s estimation.

Budget deficit is high due to declining rupiah exchange rate. According to World Bank’s study, every time rupiah depreciates by 10 percent, budget deficit will climb by 0.3-0.4 percentage points due to increased subsidy spending.