EA Sports FIFA 16 Rilis 50 Terbaik, Hanya 17 Pemain Liga Premier Masuk Daftar

FIFA 16 Release List of Top 50 Stars but Just 17 Premier League Stars Make the Grade

Editor : Ismail Gani
Translator : Novita Cahyadi


EA Sports FIFA 16 Rilis 50 Terbaik, Hanya 17 Pemain Liga Premier Masuk Daftar
Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo yang memimpin peringkat, sebagian muka baru di Top 50 FIFA 16 merumput di klub top Eropa - Barcelona dan Bayern Munich, misalnya, memasukkan lima pemainnya dari Top 10. (Foto2: MailOnline)

EA SPORTS merilis daftar 50 pemain terbaik versinya untuk mendorong minat publik menjelang peluncuran FIFA 16 bulan ini, tetapi hanya dua pesepakbola Inggris dan 17 pemain di Premier League yang masuk daftar tersebut.

Ada sejumlah fitur baru pada edisi tahun ini, termasuk dribbling tanpa sentuhan dan cara baru menjegal lawan yang dapat mengelabui wasit, dengan fokus pada peringkat pemain untuk memenangkan game sepakbola ini.

Tidak mengherankan, Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo yang memimpin jalan, Luis Suarez menembus tiga besar, sebelumnya di peringkat empat pada edisi FIFA 15.

Hanya dua pemain Premier League yang menembus 10 Terbaik yakni Eden Hazard (6) dan David Silva (10), dan hanya 17 pemain asal Inggris yang masuk daftar 50 pemain terbaik, seperti dilansir MailOnline.

John Terry - di peringkat 44 - dan Wayne Rooney - hanya di 36 - sebagai wakil Inggris, tapi itu masih lebih baik dari musim lalu ketika hanya Rooney yang masuk daftar.

Dalam versi tahun lalu, hanya 16 pemain di Liga Premier yang masuk peringkat 50 atlet terbaik, setidaknya ini memperbaiki pamornya di mata para penggemar game.

Ada beberapa penggerak besar, dan tidak semua positif. Gareth Bale, meskipun tampil mengesankan untuk Wales pekan lalu, tapi langkahnya terseok-seok untuk Real Madrid, membuatnya tergelincir dari 14 ke 23 di FIFA 16.

Robin van Persie dan Radamel Falcao yang berada di eselon atas sistem peringkat pada tahun lalu,  11 dan 12, tapi setelah musim lalu keduanya tampil kurang mengesankan sehingga keduanya terdepak dari peringkat 50 pemain terbaik.

Para pendukung Manchester United mungkin berpikir kehadiran Bastian Schweinsteiger dengan nilai transfer 14 juta poundsterling akan meningkatkan kinerja klub, tetapi usianya yang tidak muda lagi, 30 tahun, membuat peringkatnya melorot drastis dari peringkat delapan di FIFA 15 ke-38 di FIFA 16.

Ada tiga perubahan pada 10 Pemain Terbaik Dunia, David Silva, Thiago Silva dan Neymar bergerak naik dari posisi mereka di 2015. Andres Iniesta, Schweinsteiger dan Franck Ribery adalah tiga pemain yang mampu bertahan, meski karier ketiganya memasuki zona senja.

Sebagian muka baru di Top 50 FIFA 16 merumput di klub top Eropa - Barcelona dan Bayern Munich, misalnya, memasukkan lima pemainnya dari Top 10. Namun masuknya pemain non-Eropa, Carlos Tevez, yang saat ini merumput di Argentina untuk Boca Juniors menjadi menarik.

Penampilan produktifnya musim lalu membuat peringkatnya naik dari 27 saat bergabung di Juventus, dan striker Argentina ini kembali ke klub masa kecilnya pada Juni tahun ini.

Pemain baru Manchester City Kevin De Bruyne merupakan salah satu pemain muda tahun ini, yang masuk peringkat Top 50.

Dia mampu menembus ke atas dari peringkat 28 didorong besarnya nilai transfer untuk hijrah ke Manchester City, namun usia 24 tahun dinilai terlambat bagi perjalanan karier ke depan.

EA SPORTS have released a list of their top 50 players as excitement builds ahead of the launch of FIFA 16 this month, but just two English players and 17 Premier League stars have made the cut.

There are a number of new features on this year's edition, including no-touch dribbling and an improved way to slide tackle, but for now the focus is on player ratings and who ranks where in the top 50.

Unsurprisingly, it is Lionel Messi and Cristiano Ronaldo who lead the way, with Luis Suarez breaking into the top three, up four from his FIFA 15 ranking.

Only two Premier League players make the top 10 in Eden Hazard (6th) and David Silva (10th), with just 17 English-based players in the whole of the top 50.

John Terry - at 44 - and Wayne Rooney - in at 36 - are England's only representatives, but that is still one better than last season when Rooney was the only one present.

In last year's version, the Premier League had 16 players in the top 50, marking 2016's number a slender improvement on last time out.

There are some big movers, and not all positive. Gareth Bale, despite his impressive performances for Wales this week, has struggled at times for Real Madrid, seeing his FIFA ranking slip from 14th to 23rd this year.

Robin van Persie and Radamel Falcao were in the upper echelons of the ranking system last year in 11th and 12th respectively, but after a season of struggle both have completely dropped out of the top 50.

Manchester United fans may think they have a bargain buy in Bastian Schweinsteiger for £14million, but his age has counted against him in this year's FIFA, seeing the 30-year-old drop 30 places from eight to 38.

There are three changes to the world's top 10, as David Silva, Thiago Silva and Neymar all move up from their 2015 positions. Andres Iniesta, Schweinsteiger and Franck Ribery are the three men to make way, as they enter the twilight zones of their playing career.

Most entrants in the FIFA 16 top 50 play for a top European club - Barcelona and Bayern Munich players, for example, make up five of the top 10. But one non-European entry is that of Carlos Tevez, currently plying his trade in Argentina for Boca Juniors.

The performances earning him the ranking of 27 did come at Juventus though, with the Argentina striker only moving to his boyhood club in June of this year.

Manchester City new-boy Kevin De Bruyne is one of the biggest risers in this year's edition, making his debut in the top 50.

He comes straight in at 28 following his big-money move to the blue half of Manchester, and at the age of 24 is only expected to rise as the years go by.