Kemerdekaan Katalan dari Spanyol Diumumkan Selasa Pekan Depan

The Catalonia Govt Said Independence May be Proclaimed on Tuesday

Editor : Ismail Gani
Translator : Novita Cahyadi


Kemerdekaan Katalan dari Spanyol Diumumkan Selasa Pekan Depan
Foto2: MailOnline

TUNTUTAN merdeka Katalan dari Spanyol membuat Brexit tampak usang bagi Brussel, kantor pusat Uni Eropa.

Referendum kemerdekaan Katalan pada Minggu lalu menyiratkan mayoritas pemilih menginginkan kemerdekaan.

Pemerintah Spanyol menyatakan kegiatan referendum sebagai ilegal dan inkonstitusional.
   
Petugas polisi dikerahkan untuk menghentikan warga pemilih menuju ke tempat pemungutan suara.
   
Pemerintah Katalan mengatakan kemerdekaan akan diproklamasikan pada Selasa.
   
Referendum Katalan diperkirakan bakal menyebar ke Basque, Corsica, Belgia dan Italia.

Catolina adalah wilayah yang tergolong makmur, sangat  berkontribusi terhadap pendapatan domestik bruto (GDP) Spanyol seperti dilansir MailOnline.

CATALONIA'S independence bid makes Brexit seem like a mere irritant to Brussels.
   
Last Sunday's independence referendum saw the majority vote independence.
   
The Spanish government had called the referendum illegal and unconstitutional.
   
Police officers had been deployed to stop people from entering polling stations.
   
The Catalonia government said independence may be proclaimed on Tuesday.
   
Separatism could spread to the Basque Country, Corsica, Belgium and Italy.
   
Catolina is a very properous region, heavily contributing to the Spanish GDP.